
Wisata Hibisc Fantasy Puncak, Milik BMUD Jabar Penyebab Banjir, Dedi Mulyadi : Langgar Aturan Tindak Tegas
trimedianews.com – Kab.Bogor.Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi melakukan pembongkaran tempat wisata Hibisc Fantasy milik Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) di kawasan puncak, Desa Tugu Selatan, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor, Kamis (06/03/25). Dalam kesempatan itu, Dedi mengatakan bahwa tempat wisata tersebut telah melanggar aturan, sehingga menjadi salah satu penyebab terjadinya banjir dan tanah longsor di kawasan…