
Polres Bogor Ungkap Kasus Pemalsuan Minyak Goreng Bersubsidi “Minyakita”
trimedianews.com – Kab.Bogor.Jajaran Polres Bogor melalui Unit V Tipidter Sat Reskrim berhasil mengungkap kasus pemalsuan minyak goreng bersubsidi berlabel “Minyakita”. Operasi yang dilakukan pada Sabtu, 8 Maret 2025, di Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Bogor, mengamankan seorang tersangka berinisial TRM yang berperan sebagai pengelola usaha ilegal tersebut. Kapolres Bogor, AKBP Rio Wahyu Anggoro, S.H., S.I.K., M.H., menjelaskan…