Headlines

Seorang Pelajar Menjadi Korban Tawuran Di Sukaraja Bogor, Sajam Masih Menempel Dilengan Korban Saat Dilarikan Ke Rumah Sakit

trimedianews.com – Kab.Bogor.Seorang pelajar menjadi korban tawuran yang terjadi pada Senin (12/8/2024) sekitar pukul 18.30 WIB di Depan sebuah SMP, Desa Cilebut Timur, Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Bogor. Korban dilarikan ke RSUD Cibinong dengan keadaan sajam jenis clurit masih menempel di lengan kanan korban, korban AF (16) adalah seorang pelajar SMP di wilayah Cilebut, Sukaraja. Dari…

Read More