
Warga Ciparigi Bogor Gotong Royong Membersihkan Sungai Dalam Menyambut Perlombaan Bogorku Bersih
trimedianews.com – Kota Bogor.Masyarakat dan perangkat Kelurahan Ciparigi serta Bhabinkamtibmas, bergotong royong membersihkan aliran sungai Ciparigi di wilayah RT03/11, pada Senin (12/8/2024) kegiatan tersebut di pimpin Ibu Endang selaku Kasi Ekbang Kelurahan Ciparigi Hal tersebut dilakukan dalam rangka mengikuti perlombaan Bogorku Bersih yang akan kembali digelar pada tahun 2024 ini. Perlombaan Bogorku Bersih diselenggarakan oleh…